lazada.co.id

Sunday, June 9, 2013

Spesifikasi dan Harga Kamera DSLR Canon EOS 650D

Harga dan Spesifikasi lengkap Canon EOS 650D. Beberapa waktu yang lalu Canon meluncurkan kamera DSRL terbarunya bernama Canon EOS 650D. Seperti semua model Canon lainnya, EOS 650D mempunyai nama yang berbeda untuk pasar Amerika dengan nama Rebel T4i dan Kiss X6i untuk pasar Jepang.

Canon EOS 650D juga menjadi kamera DSLR entry-level pertama yang dipersenjatai dengan prosesor gambar DIGIC 5. Penggunaan prosesor ini disebutkan mampu meningkatkan kecepatan burst rate kamera ini menjadi 5 fps (frame per detik). Datang dengan sensor APS-C Hybrid CMOS yang beresolusi 18 megapixel, EOS 650D mampu menghasilkan gambar berukuran poster yang mendetail dan kaya warna.

Yang menarik, di Canon EOS 650D ini dilengkapi teknologi layar sentuh atau touchscreen berukuran 3-inch dan merupakan DSLR Canon pertama yang mempunyai fitur tsb. Lalu berapakah harga Canon 650D? Ternyata Canon EOS 650D tanpa lensa dijual dengan harga Rp8.075.000. Jika anda belum puya lensa Canon anda bisa membelinya sekaligus dengan EOS 650D kit EF-S 18-55mm IS seharga Rp11.325.000.

Spesifikasi dan Harga Kamera DSLR Canon EOS 650D

Spesifikasi Lengkap Kamera DSLR Canon EOS 650D:

  • Maximum resolution: 5,184×3,456 (18.0 effective megapixels)
  • Lens: Canon EF lens mount, Canon EF-S lens mount
  • Flash: E-TTL II automatic built-in pop-up
  • Shutter: focal-plane with speed range 1/4000 to 30 sec and bulb, 1/200 s X-sync
  • Exposure metering: Full aperture TTL, 63-zone SPC with Full Auto, Portrait, Landscape, Close-up, Sports, Night Portrait, No Flash, Handheld Night Scene, HDR Backlight Control, Program AE, Shutter-priority, Aperture-priority, Manual,, Movie modes
  • Metering modes: Evaluative, Spot (4% at center), Partial (9% at center), Center-weighted average Focus areas 9 AF points, all f/5.6 cross-type (extra sensitivity at f/2.8 at central point)
  • Focus modes: AI Focus, One-Shot, AI Servo, Live View, Movie Servo
  • Continuous shooting: 5.0 frame/s for 22 JPEG (30 with UHS-I cards) or 6 RAW frames
  • Viewfinder: Eye-level pentamirror SLR, 95% coverage, 0.85× magnification, and electronic (Live View)
  • ASA/ISO range: ISO 100 to 12800 (expandable to 25600)
  • Flash bracketing
  • Custom: WB Auto, Daylight, Shade, Cloudy, Tungsten, Fluorescent, Flash, Custom
  • WB bracketing: +/- 3 stops for 3 frames
  • Rear LCD monitor: 3 inch 3:2 color TFT LCD touchscreen, 1,040,000 pixels
  • Storage: SD/SDHC/SDXC; fully exploits UHS-I speed class
  • Battery: LP-E8 Lithium-Ion rechargeable battery
  • Dimensions: 133.1 mm × 99.5 mm × 79.7 mm
  • Optional battery packs: BG-E8 grip
  • Made in Taiwan

Jika pingin lebih murah anda bisa memilih Canon EOS 550D dengan harga hampir setengahnya.

No comments:

Post a Comment